أُصَلِّى سُنَّةَ لَيْلَةِ الْقَدْرِ اَرْبَعَ رَكَعَاتٍ لِلّٰهِ تَعَالٰى
Ushalli Sunnata lailatil Qadri Arba’arakaatin Lillahi Ta’aalaa.
Artinya: “Saya niat shalat sunnah lailatil qadr empat rakaat karena Allah Ta’ala”.
Keutamaan Sholat Lailatul Qadar
Terdapat sejumlah keutamaan yang didapatkan ketika melaksanakan sholat Lailatul Qadar, di antaranya:
1. Pahala yang besar
Shalat Lailatul Qadar memiliki pahala yang sangat besar, bahkan lebih dari seribu bulan beribadah.
Hal tersebut sesuai dengan firman Allah SWT dalam Surat Al-Qadr ayat 3 yang mengandung arti “Lailatul Qadar lebih baik dari seribu bulan”.
Baca juga: Contoh Teks Khutbah Lailatul Qadar: Ramadhan Bulan Alquran
2. Pengampunan dosa
Ketika malam Lailatul Qadar, Allah SWT memberikan pengampunan dosa bagi hamba-Nya yang beribadah dengan ikhlas dan tulus.
Oleh sebab itu, pada malam Lailatul Qadar sangat dianjurkan untuk melakukan ibadah sebanyak-banyaknya dan meminta ampunan dari Allah SWT.
3. Kenaikan derajat
Melaksanakan shalat Lailatul Qadar juga dapat meningkatkan derajat dan kebaikan di sisi Allah SWT.
4. Mendoakan orang lain