Situasinya oun mencekam yang membuat Jepang menyerahkan secara sukarela kepada Indonesia.
Sehari setelahnya, Soetoko pun membawa Mas Soeharto dan R. Dijar ke depan massa pukul 11.00 dan membacakan teks sebagai berikut:
Atas nama pegawai PTT dengan ini, dengan disaksikan oleh masyarakat
Yang berkumpul di halaman PTT jam 11.00 tanggal 27 September 1945
Kami mengangkat Bapak Mas Soeharto dan Bapak R. Dijar,
Masing-masing menjadi
Kepala dan Wakil Kepala Jawatan PTT seluruh Indonesia
Atas Nama AMPTT
Tertanda : SOETOKO
Masyarakat pun menurunkan bendera Jepang dan digantikan dengan mengibarkan bendera Maerah Putih.
(Tribunnews.com/Pondra)