Satu tahun kemudian, Johanis dimutasi menjadi Pa Sahli Tingkat II Kasad Bidang Poldagri.
Baca Selanjutnya: Mayjen tni harfendi
Baca Selanjutnya: Mayjen tni deddy suryadi
Setelah itu, ia dipercaya untuk menjabat sebagai Dirlem Seskoad pada tahun 2022.
Barulah pada tahun 2023 Mayjen Johanis Payung diangkat sebagai Danpussenarhanud.
Harta Kekayaan
Mayjen Johanis Payung tercatat memiliki total harta kekayaan senilai Rp. 4.212.871.388.
Hartanya itu terdaftar dalam Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) KPK yang dilaporkannya pada tanggal 11 januari 2023.
Berikut rincian lengkap harta kekayaan milik Mayjen Johanis Payung:
I. DATA HARTA
A. TANAH DAN BANGUNAN Rp. 2.700.000.000
1. Tanah Seluas 130 m2 di KAB / KOTA KOTA MALANG , HASIL SENDIRI Rp. 1.500.000.000
Baca Selanjutnya: Letjen tni arif rahman
2. Tanah Seluas 760 m2 di KAB / KOTA MALANG, HASIL SENDIRI Rp. 1.200.000.000
B. ALAT TRANSPORTASI DAN MESIN Rp. 211.500.000
1. MOBIL, TOYOTA INNOVA Tahun 2007, HASIL SENDIRI Rp. 110.000.000
2. MOBIL, TOYOTA AGYA Tahun 2017, HASIL SENDIRI Rp. 95.000.000
3. MOTOR, HONDA BEAT Tahun 2014, HASIL SENDIRI Rp. 6.500.000
C. HARTA BERGERAK LAINNYA Rp. ----
D. SURAT BERHARGA Rp. ----
E. KAS DAN SETARA KAS Rp. 1.301.371.388
F. HARTA LAINNYA Rp. ----
Sub Total Rp. 4.212.871.388
II. HUTANG Rp. ----
III. TOTAL HARTA KEKAYAAN (I-III) Rp. 4.212.871.388
(tribunnews.com/Rakli Almughni)
Sumber: Wikipedia, E-LHKPN