Saat itu, Djon yang menjabat sebagai Komandan Kompi (Danki) memimpin 10 orang prajuritnya untuk menjalankan misi merebut senjata sebanyaknya dari anggota Gerakan Aceh Merdeka (GAM).
Berikut profil Mayor Jenderal TNI Djon Afriandi
Mayor Jenderal TNI Djon Afriandi S.IP M.S.D.A lahir pada Juni 1972.
Dia menjabat sebagai Komandan Jenderal Komando Pasukan Khusus (Danjen Kopassus) sejak 8 Maret 2024 lalu.
Djon Afriandi merupakan lulusan SMAN 2 Bandung dan lulusan terbaik Akademi Militer serta penerima Adhi Makayasa tahun 1995.
Ayahnya, Afifuddin Thaib dan ibunya Surja Bhakti.
Ayahnya juga merupakan purnawirawan perwira tinggi TNI-AD.
Jabatan terakhir Djon Afriandi, jenderal bintang dua ini adalah Staf Khusus Kasad.
Selain itu dia juga merupakan putra daerah Bengkulu.
Riwayat Pendidikan
Pendidikan Umum
SMPN 5 Bandung
SMAN 2 Bandung
S1 (Sarjana Ilmu Politik)
S2 (Master of Science in Defense Analysis from Naval Postgraduate School (NPS) USA)
Pendidikan Militer
Akademi Militer (1995)
Dik PARA
Sesarcabif (1996)
Komando 71 (1997)
Dik PARA Utama
Dik Free Fall
Dik Pandu Udara
Selapa Inf (2004)
Seskoad (2009)
Lat Standarisasi Paspampres
Sesko TNI
Lemhannas RI PPSA XXIV (2023)
Riwayat Jabatan
Letnan Dua s/d Kapten
Danton 3/2 Yon 13 Grup 1 Kopassus (1997)
Danton 2/2 Yon 13 Grup 1 Kopassus (1997)
Danton 2/1 Yon 11 Grup 1 Kopassus (1998)
Danton 1/1 Yon 11 Grup 1 Kopassus (1998)
Danki 3 Yon 11 Grup 1 Kopassus (2001)
Pasilat Ops Grup 1 Kopassus (2002)
Mayor