SYL tercatat memiliki 16 bidang tanah yang berada di Gowa dan Makassar, Sulawesi Selatan senilai Rp 11 miliar.
Di garasinya, ia memiliki 7 kendaraan dengan rincian 6 mobil dan 1 motor dengan nilai Rp 1,4 miliar.
Aset lain yang dipunyai SYL adalah harta bergerak lainnya serta kas dan setara kas masing-masing Rp 1,1 miliar dan Rp 6,1 miliar.
SYL juga tidak memiliki utang sama sekali.
Inilah rincian harta kekayaan Syahrul Yasin Limpo dikutip dari elhkpn.kpk.go.id:
A. TANAH DAN BANGUNAN Rp 11.314.255.150
- Tanah Seluas 540 m2 di KAB / KOTA GOWA, HASIL SENDIRI Rp 300.000.000
- Tanah Seluas 2040 m2 di KAB / KOTA GOWA, HASIL SENDIRI Rp 250.000.000
- Tanah Seluas 961 m2 di KAB / KOTA GOWA, HASIL SENDIRI Rp 300.000.000
- Tanah dan Bangunan Seluas 1395 m2/285 m2 di KAB / KOTA GOWA, HASIL SENDIRI Rp 483.639.000
- Tanah dan Bangunan Seluas 14629 m2/75 m2 di KAB / KOTA GOWA, HASIL SENDIRI Rp 242.681.000
- Tanah Seluas 5974 m2 di KAB / KOTA GOWA, HASIL SENDIRI Rp 300.000.000
- Tanah dan Bangunan Seluas 990 m2/84 m2 di KAB / KOTA GOWA, WARISAN Rp 450.000.000
- Tanah Seluas 594 m2 di KAB / KOTA GOWA, HASIL SENDIRI Rp 350.000.000
- Tanah Seluas 661 m2 di KAB / KOTA GOWA, WARISAN Rp 150.000.000
- Tanah dan Bangunan Seluas 20000 m2/75 m2 di KAB / KOTA GOWA, HASIL SENDIRI Rp 600.000.000
- Tanah dan Bangunan Seluas 1025 m2/1900 m2 di KAB / KOTA KOTA MAKASSAR , HASIL SENDIRI Rp 4.202.250.000
- Tanah Seluas 35921 m2 di KAB / KOTA GOWA, HASIL SENDIRI Rp 256.835.150
- Tanah dan Bangunan Seluas 1000 m2/400 m2 di KAB / KOTA KOTA MAKASSAR , HASIL SENDIRI Rp 2.000.000.000
- Tanah dan Bangunan Seluas 170 m2/200 m2 di KAB / KOTA GOWA, WARISAN Rp 590.000.000
- Tanah dan Bangunan Seluas 122 m2/210 m2 di KAB / KOTA KOTA MAKASSAR , HASIL SENDIRI Rp 488.850.000
- Tanah dan Bangunan Seluas 646 m2/84 m2 di KAB / KOTA GOWA, HASIL SENDIRI Rp 350.000.000
B. ALAT TRANSPORTASI DAN MESIN Rp 1.475.000.000
- MOBIL, TOYOTA ALPHARD MINIBUS Tahun 2004, HASIL SENDIRI Rp 350.000.000
- MOBIL, MERCEDES BENZ SEDAN Tahun 2004, HASIL SENDIRI Rp 250.000.000
- MOBIL, SUZUKI APV MINIBUS Tahun 2004, HASIL SENDIRI Rp 50.000.000
- MOBIL, MITSUBISHI GALANT SEDAN Tahun 2000, HASIL SENDIRI Rp 90.000.000
- MOTOR, HARLEY DAVIDSON SEPEDA MOTOR Tahun 1986, HASIL SENDIRI Rp 35.000.000
- MOBIL, TOYOTA KIJANG INNOVA MINIBUS Tahun 2014, HASIL SENDIRI Rp 200.000.000
- MOBIL, JEEP CHEROKEE JEEP Tahun 2011, HIBAH TANPA AKTA Rp 500.000.000
HARTA BERGERAK LAINNYA Rp 1.149.970.000
SURAT BERHARGA Rp 0
KAS DAN SETARA KAS Rp 6.118.817.382
HARTA LAINNYA Rp 0
Sub Total Rp 20.058.042.532
UTANG Rp 0
TOTAL HARTA KEKAYAAN Rp 20.058.042.532