- Usia dari yang tertua ke yang termuda
- Urutan pilihan sekolah
- Waktu pendaftaran
Lalu, bila kuota tidak terpenuhi, maka sisa kuota akan dilimpahkan ke dalam PPDB tahap dua.
Baca juga: Jadwal Pelaksanaan dan Syarat Daftar PPDB Sumut 2021, Akses ppdb.disdik.sumutprov.go.id
Syarat Pendaftaran PPDB DKI Jakarta Jalur Zonasi
- Kuota jalur Zonasi Sebanyak 50% dari daya tampung
- Terdaftar dalam Kartu Keluarga yang dikeluarkan palinglambar pada tanggal 1 Juni 2020
- Hanya memilih sekolah sesuai daftar zona sekolah yang telah ditetapkan
Jadwal Pelaksanaan PPDB SMP DKI Jakarta 2021 Jalur Zonasi
Pendaftaran dan Pemilihan Sekolah: 28 - 30 Juni 2021 - 24 jam (Pendaftaran dibuka pukul 08.00 dan ditutup pukul 14.00 di hari terakhir)
Proses Seleksi: 28 - 30 Juni 2021 - 24 jam (Seleksi dibuka pukul 08:00 dan ditutup pukul 15:00 di hari terakhir)
Pengumuman: 30 Juni 2021 pukul 17.00 WIB
Lapor Diri: 1 - 2 Juli 2021 - 24 jam (lapor diri dibuka pukul 08:00 dan ditutup pukul 14:00 di hari terakhir)
Alur Pendaftaran PPDB Online DKI Jakarta
Pengajuan Akun atau Cetak Token/Pin:
- Mengakses situs publik PPD online DKI Jakarta di http://ppdb.jakarta.go.id
- Cetak PIN/Token dengan klik tombol Pengajuan Akun