a. Terdaftar di aplikasi PDDikti, berstatus aktif dalam perkuliahan atau sedang double degree;
b. Memiliki Kartu Rencana Studi pada semester berjalan; dan
c. Memiliki nomor ponsel aktif.
4. Dosen
a. Terdaftar di aplikasi PDDikti dan berstatus aktif;
b. Memiliki nomor registrasi (NIDN, NIDK, atau NUP); dan
c. Memiliki nomor ponsel aktif.
Cara Cek Kuota Kemendikbud
BERITA REKOMENDASI
Berikut cara cek kuota Kemendikbud melalui 5 provider:
1. Indosat
Dilansir dari laman indosatooredo.com, berikut cara cek kuota Kemendikbud:
Cek melalui *123*075#, aplikasi myIM3 atau Official WhatsApp IM3 Ooredoo (08551000185)
2. XL dan Axis
Dikutip dari laman axis.co.id, adapun cara cek kuota Kemendikbud, yaitu: