News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Materi Sekolah

Perbedaan Sumber Energi Terbarukan dengan Sumber Energi Tak Terbarukan, Beserta Contohnya

Penulis: Pondra Puger Tetuko
Editor: Tiara Shelavie
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Contoh Pembangkit Listrik - Simak ini perbedaan antara sumber energi terbarukan dengan sumber energi tak terbarukan, terdapat juga contoh-contohnya.

Jumlahnya pun sangat melimpah dan energi panas bumi ini juga ramah terhadap lingkungan.

Seperti di negara Indonesia ini kaya akan energi panas bumi, dikarenakan negara tersebut memiliki banyak gunung berapi yang aktif.

Hal itu menjadi keuntungan karena panas bukmi ini dapat diubah menjadi pembangkit listrik.

- Energi Angin

Energi yang tidak ada batasnya adalah energi angin.

Diketahui, banyak sekali negara di dunia ini yang melakukan pemanfaatan pada energi angin.

Pemanfaatan energi angin ini dapat dilakukan menggunakan kincir angin yang dihubungkan pada generator untuk menghasilkan tenaga listrik.

2. Sumber Energi Tak Terbarukan

Sumber energi tak terbarukan merupakan sumber energi yang terbatas dan
proses pergantiannya dalam kurun waktu yang sangat lama secara alami,
sehingga pada akhirnya dapat habis.

Contohnya:

- Sumber energi yang berasal dari fosil, karena berasal dari makhluk hidup yang mati dan terpendam dalam tanah hingga jutaan tahun.

Seperti halnya minyak bumi dan batu bara.

Sebenarnya, sumber energi ini dapat diperbaharui namun membutuhkan waktu yang lama hingga jutaan tahun.

- Sumber energi yang berasal dari mineral alam

Mineral alam bisa dimanfaatkan menjadi sumber energi setelah melalui beberapa proses.

Seperti uranium yang bisa menghasilkan energi nuklir.

(Tribunnews.com/Pondra Puger)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini