Ayo Menulis
Amati kembali teks “Alat Transportasi”!
Garis bawahi kata-kata tentang alat transportasi!
Lalu, buatlah kalimat dari kata yang kamu temukan!
Jawaban:
1. Mobil: Mobil Ayah diparkir di garasi
2. Alat transportasi air: Kapal adalah salah satu alat transportasi air
3. Kereta: Laju kereta api lebih cepat dari laju sepeda
4. Rel: Kereta api berjalan di atas rel
5. Perahu: Perahu adalah alat transportasi air
Baca juga: Kunci Gitar dan Lirik Lagu Klebus - Ngatmombilung: Wis Dalane Dadi Pelarian
*) Disclaimer:
- Artikel ini hanya ditujukan kepada orang tua untuk memandu proses belajar anak.
- Sebelum melihat kunci jawaban, siswa harus terlebih dahulu menjawabnya sendiri, setelah itu gunakan artikel ini untuk mengoreksi hasil pekerjaan siswa.
(Tribunnews.com/Jayanti Tri Utami)