News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Materi Sekolah

Pernapasan: Sistem, Organ, Mekanisme, Penyakit dan Kelainannya

Penulis: Widya Lisfianti
Editor: Facundo Chrysnha Pradipha
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Pernapasan merupakan suatu kegiatan menghirup oksigen dari lingkungan ke dalam tubuh untuk kemudian diproses menjadi energi, dan menghembuskan karbondioksida sebagai zat sampingan dari pemrosesan pembentukan energi.

TRIBUNNEWS.COM - Pernapasan merupakan suatu kegiatan menghirup oksigen dari lingkungan ke dalam tubuh untuk kemudian diproses menjadi energi, dan menghembuskan karbondioksida sebagai zat sampingan dari pemrosesan pembentukan energi.

Bernapas terjadi secara otomatis, meskipun kita juga bisa mengendalikannya secara sadar.

Organ pernapasan

Organ penyusun sistem pernapasan terdiri atas:

  • Hidung
  • Faring
  • Laring
  • Trakea
Organ Pernapasan Manusia

Mekanisme Pernapasan

Berikut adalah mekanisme pernapasan:

1. Pernapasan dada

a. Inspirasi

Otot antar tulang rusuk (interkostal eksternal) berkontraksi → volume rongga dada membesar → tekanan udara rongga dada mengecil → udara masuk

b. Ekspirasi

Otot antar tulang rusuk (interkostal eksternal) berelaksasi → volume rongga dada mengecil → tekanan udara rongga dada membesar → udara keluar

2. Pernapasan perut

a. Inspirasi

Otot diafragma berkontraksi → volume rongga dada membesar → tekanan udara rongga dada mengecil → udara masuk

b. Ekspirasi

Otot diafragma berelaksasi → volume rongga dada e=mengecil → tekanan udara rongga dada membesar → udara keluar

Penyakit dan Kelainan pada Sistem Pernapasan

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini