News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Pilpres 2019

Data di 5 Wilayah Hampir 100%, Ini Perbandingan Perolehan Suara Jokowi vs Prabowo di Real Count KPU

Penulis: Sri Juliati
Editor: Facundo Chrysnha Pradipha
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Data yang masuk ke Situng KPU di lima wilayah ini hampir 100 persen. Simak perbandingan perolehan suara Jokowi vs Prabowo versi real count KPU Pilpres 2019.

Data real count Pilpres 2019 berasal dari 3.645 dari 3.803 TPS di Kepulauan Bangka Belitung.

Sebanyak tiga kabupaten/kota sudah mencapai 100 persen, yaitu Bangka, Belitung, dan Belitung Timur.

Sisanya, yaitu Bangka Barat, Bangka Selatan, Bangka Tengah, dan Kota Pangkalpinang, data yang masuk di atas 80 persen.

Hasil sementara real count Pilpres 2019 di Kepulauan Bangka Belitung, paslon Jokowi-Ma'ruf unggul dari rivalnya, Prabowo-Sandiaga.

Jokowi-Ma'ruf unggul dengan persentase 63,45 persen atau sebanyak 477.395 suara, sedangkan Prabowo-Sandi sebanyak 36,55 persen dengan perolehan 274.950 suara.

2. Bali

Data real count Pilpres 2019 dari Bali (Tangkap layar pemilu2019.kpu.go.id)

Hingga Rabu (1/5/2019) pukul 19.15 WIB, data yang masuk dari TPS di Bali sudah mencapai 92,4 persen.

Artinya, sudah ada data 11.445 dari 12.386 TPS di Bali dengan data dari lima kabupaten sudah 100 persen.

Sementara sisanya, seperti Badung, Bangli, dan Karangasem ada di atas 98 persen, serta Buleleng dengan pencapaian 57,5 persen.

Jokowi-Ma'ruf menang telak di Pulau Dewata dengan perolehan suara serta selisih persentase yang sangat besar dari rival mereka.

Paslon nomor urut 01 itu mendapat suara sebanyak 2.174.345 (91,89 persen), sedangkan Prabowo-Sandi hanya mendapat 192.023 atau 8,11 persen.

3. Sulawesi Tenggara

Data real count Pilpres 2019 dari Sulawesi Tenggara (Tangkap layar pemilu2019.kpu.go.id)

Data yang masuk ke Situng KPU dari Sulawesi Tenggara sudah mencapai 97,6 persen atau 7.631 dari 7.817 TPS per Rabu (1/5/2019) pukul 19.15 WIB.

Data dari sembilan wilayah sudah mencapai 100 persen, sedangkan sisanya bervariasi di angka 88,1 hingga 99,4 persen.

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini