TRIBUNNEWS.COM PENAJAM--Warga RT 01 Kelurahan Salolong, Kecamatan Penajam, Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU) menemukan sesosok anak-anak perempuan yang sedang mengapung di muara sungai Salolong, Kamis (28/8) sekitar pukul 06.30.
Penemuan bayat ini membuat warga geger. Pada awalnya mayat yang mulai membusuk tersebut mengapung dekat perahu warga yang sedang sandar. Awalnta mayat tersebut dikira bone
"Tapi setelah diperhatikan ternyata mayat perempuan," kata Sabri, warga setempat. Mayat tersebut kemudian ditarik warga di pinggir sungai agar tidak terbawa arus ke aut. (Sami