News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Menengok Pembuatan Mainan Kincir Angin di Karangpandan, Karanganyar

Editor: Fachri Sakti Nugroho
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Sugiyarto sedang mengecat kerangka baling-baling untuk mainan kincir angin di kediamannya, Dusun Bloro, Desa Karangpandan, Kecamatan Karangpandan, Karanganyar, Jawa Tengah, Sabtu (13/8/2018).

TRIBUNNEWS.COM - Sejumlah kincir angin tertancap di halaman rumah Sugiyarto di Dusun Bloro, Desa Karangpandan, Kecamatan Karangpandan, Karanganyar, Jawa Tengah.

Hembusan angin memutar baling-baling mengikuti arah jarum jam atau sebaliknya.

Namun, itu hanyalah sebuah mainan.

Sugiyarto membuat bermacam model semisal bebek dan manusia sebagai penopang baling-baling.

Ia mengerjakannya di sebuah ruangan di sebelah rumahnya.

“Saya memakai papan sengon dan mahoni sebagai bahannya karena mudah ditemukan di sekitar lokasi,” kata Sugiyarto, Sabtu (13/10/2018).

BACA SELENGKAPNYA >>>

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini