News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Pengancam Teller BNI 46 Dumai Berprofesi Sebagai Penjual Bandrek

Editor: Eko Sutriyanto
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Identitas tersangka tindak kriminal pengancaman dan pengrusakan di Bank BNI 46 Dumai pada Senin (11/3/2019) akhirnya terungkap. Pihak Polres Dumai merilis identitas tersangka yakni Margono, lelaki kelahiran 1975 warga Purnama Kota Dumai. TRIBUN PEKANBARU/SYAHRUL RAMADHAN

Laporan Wartawan Tribun Pekanbaru Syahrul Ramadhan
 

TRIBUNNEWS.COM, PEKANBARU - Ancam Teller BNI 46 Dumai menggunakan  parang dan siramkan pertalite ke meja teller bernama  Margono ternyata berprofesi sebagai penjual bandrek.

Aksi Margono di BNI 46 Jalan Jenderal Sudirman, Kota Dumai, Riau pada Senin (11/3/2019) membuat gempar masyarakat setempat.

 Pria 44 tahun itu nekat membawa parang dan mengancam nasabah serta pegawai bank.

Margono juga nyaris membakar bank tersebut.

Baca: Robert Kubica Mempersiapkan Dirinya di Seri Pembuka Formula 1 2019

Ia sempat menyiram meja teller bank dengan bahan bakar jenis pertalite.

Aksinya langsung dihentikan pihak kepolisian.

Penelusuran Tribunpekanbaru.com, Margono ternyata seorang penjual minuman hangat bandrek dan aneka jamu di Jalan Dr Wahidin, Kelurahan Purnama, Kecamatan Dumai Barat, Kota Dumai.

Ia sudah berjualan di sana cukup lama.

Kios aneka minuman hangat dan jamu dagangannya cukup ramai pembeli.

BERITA SELENGKAPNYA >>>

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini