"Kita tunggu sehingga nanti kita bisa mintai keterangan lebih lanjut," kata Fadlik
Menurut informasi yang dihimpun TribunnewsBogor.com, para korban luka ini dibawa ke dua rumah sakit yang berbeda.
Baca: Ban Mobil Pecah, Korban Kecelakaan di Tol Jagorawi akan Melakukan Kebaktian di Serpong
Baca: Kecelakaan APV di Tol Jagorawi: Korban yang Hendak ke Gereja Sampai Terlempar dari Mobil, 3 Tewas
Berikut daftar nama-nama korban yang terlibat kecelakaan tersebut:
Korban Meninggal
1. ABRAHAM MBILIYORA
Prailiu, 03-05-1990, Wiraswasta, Griya Katulampa Blok C-3 No. 28 Rt. 006/010 Kel. Katulampa Kec. Kota Bogor Timur Kota Bogor, meninggak dunia di TKP dibawa ke RSUD Ciawi.
2. YEHEZKIEL GIOVANNI REINALDO
Banjarmasin, 06-08-1999, belum bekerja, Jl. Aes Nasution No. 13 Rt. 014/002 Kel. Gadang Kec. Banjarmasin Kota Banjarmasin, meninggal dunia di TKP dibawa ke RSUD Ciawi.
3. ABDIWIJAYA TAMBA
Usia 17 Tahun, Pelajar, Griya Katulampa Blok C No. 18 Kota Bogor, meninggal dunia di TKP dibawa ke RSUD Ciawi.
Korban Luka Berat
1. SANTA HAGAR MBILIYORA,
Ttl : Waingapu, 17-12-1997, Mahasiswa, Jl. Rihi Eti No. 5 Rt. 003/001 Ds. Prailiu Kec. Kambera Kab. Sumba Timur, mengalami luka bagian kepala dibawa ke Rs. EMC Sentul Selatan.
2. RASIO BR TAMBA
Ttl : Pekan Baru, 28-04-2000, pelajar, Jl. Baru Bakal Rt. 003/006 Ds. Tualang Timur Kec. Tualang Kab. Siak, mengalami luka dibagian kepala belakang dibawa ke Rs. EMC Sentul Selatan.