TRIBUNNEWS.COM - Siapa Furaida Nur Afifah, gadis sarjana lulusan S-1 manajemen yang tidak merasa turun gengsi karena berjualan nasi sayur serba Rp 5000 di warung kaki lima di kota Solo? Mau kenalan, ini sosok dan profilnya di akun Instagram.
Satu minggu terakhir, pengguna media sosial khusunya di Kota Solo dibuat heboh dengan viralnya foto-foto penjual nasi sayur di kawasan Alun-alun Kidul Keraton Solo.
Foto-foto tersebut pertama kali diunggah oleh akun Instagram @dolangolekmangan.
Kemudian, foto penjual nasi sayur tersebut repost oleh akun Instagram @jelajahsolo, Selasa (14/1/2020).
Dalam postingannya, @jelajahsolo mengunggah enam buah foto yang berbeda.
Gambar pertama berupa foto yang diambil secar close up yang memperlihatkan seorang perempuan.
Dengan balutan jilbab cokelat dan pakaian lengan panjang bergaris kombinasi putih dan hitam ia melihat ke arah kamera.
Foto kedua menunjukkan perempuan tersebut tengah memengang piring berisi nasi di tangan kirinya.
Sedangkan, ditangan kanan terdapat sebuah panci bersama tutupnya yang terlihat transparan.
• Entah Apa yang Merasuki, Bocah 7 Tahun Dianiaya Hingga Tak Bisa Gerak, Lupa Ingatan dan Matanya Buta
• Curhat Pilu Wanita Ratapi Pernikahan Bertahan Cuma 12 Hari, Isi Chat Suami ke Kakak Ipar Menyakitkan
Foto-foto selanjutnya menampakkan perempuan tersebut sedang berada di sebuah warung dengan bertulis: