"Masyarakat agar tidak melakukan kegiatan apa pun di daerah potensi bahaya. Masyarakat agar mewaspadai bahaya lahar terutama saat terjadi hujan di seputar Gunung Merapi," ungkap Hanik.
Ia menambahkan, penambangan di alur sungai yang berhulu di Gunung Merapi dalam kawasan rawan bencana (KRB) III direkomendasikan untuk dihentikan.
Selain itu, pelaku wisata direkomendasikan tidak melakukan kegiatan pada daerah potensi bahaya dan bukaan kawah sejauh 5 km dari puncak Gunung Merapi.
"Jika terjadi perubahan aktivitas yang signifikan, maka status aktivitas Gunung Merapi akan segera ditinjau kembali," tandas Hanik.
Berita lain terkait erupsi Gunung Merapi
Artikel ini telah tayang di Tribunjogja.com dengan judul UPDATE Gunung Merapi, Tiga Kali Alami Awan Panas, Potensi Erupsi Eksplosif Hingga Jarak 3 Kilometer
3 Kali Berturut-turut Gunung Merapi Luncurkan Awan Panas, Durasi Maksimal 130 Detik - Tribunnews.com
3 Kali Berturut-turut Gunung Merapi Luncurkan Awan Panas, Durasi Maksimal 130 Detik - Tribunnews.com