Namun yang beredar itu soal info orang hilang.
Dalam narasi yang beredar tertulis jika korban adalah anak usia 12 tahun (direvisi ternyata 13 tahun)
Tingginya 1 meter, dan tanggal hilang yakni pada 18 (diduga kuat 18 Mei 2021) jam 8 atau pukul 20.00 Wita.
6. Kata Polisi
Kasat Reskrim Polresta Manado, Kompol Taufiq Arifin saat dikonfirmasi Tribunmanado.co.id via WhatsApp Jumat pagi membenarkan informasi tersebut.
"Iya. Nanti saya kirim laporannya," jawab singkat mantan Kasat Reskrim Polres Bitung itu.
Artikel ini telah tayang di TribunManado.co.id dengan judul 5 Fakta serta Pengakuan Dibalik Penemuan Mayat Anak Perempuan Dalam Karung Hebohkan Manado
(Tribunmanado.co.id/Indri Fransiska Panigoro/Eas)
Berita lainnya seputar Kabupaten Minahasa.