News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

5 Fakta Direktur PDAM Solo Diduga Cabuli Anak SMA: Ditetapkan Tersangka hingga Respons Gibran

Penulis: Endra Kurniawan
Editor: Miftah
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

(KIRI) Ilustrasi korban pelecehan dan (KANAN) Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka memberikan responsya terkait kasus Direktur PDAM Solo diduga cabuli anak SMA.

"Tersangka sudah dilakukan penahanan di Rutan Polresta Surakarta," ujar Ade.

Baca juga: Satpam di Bogor Nyambi Jadi Dukun Cabul: Pasien Anak Sakit, Ibunya Diajak Bersetubuh

Ade melanjutkan penjelasannya, TAS diduga telah beraksi selama 5 bulan lamanya.

Tersangka melecehkan korban di berbagai lokasi yang berbeda.

"Dalam kurun waktu Desember 2021 sampai dengan April 2022," terang Ade.

3. Modus pelaku

Ilustrasi korban pelecehan. (ISTIMEWA)

Sejumlah modus dilakukan TAS agar bisa melecehkan korban.

Seperti merayu korban, memperlihatkan video dewasa hingga menggunakan daun bidara.

Ade menyebut, TAS berdalih mengusir setan di tubuh korban dengan daun bidara.

Baca juga: FAKTA Tewasnya Ajudan Irjen Ferdy Sambo: Diduga Lecehkan Istri Kadiv Propam hingga Ada Motif Lain

"Pelaku melakukan tipu muslihat dan bujuk rayu terhadap korban," katanya.

Ade menambahkan, TAS beraksi di dalam mobil terjadi di wilayah Surakarta.

Mobil TAS sudah diamankan sebagai barang bukti.

4. TAS dicopot dari jabatannya

Dirut Perumda Toya Wening, Agustan mengatakan, TAS sudah dicopot dari jabatannya.

Pemecatan tersebut dilakukan melalui Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) di Ruang Natapraja, Senin (11/7/2022).

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini