News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Liga Eropa

3 Pemain Muda Inggris Tampil Gemilang dengan Memberi Kemenangan Timnya di Penyisihan Grup Liga Eropa

Penulis: Muhammad Nursina Rasyidin
Editor: Pravitri Retno W
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Tiga pemain muda Inggris ini memberikan kontribusi untuk kemenangan timnya dengan mencetak satu gol dalam matchday kelima Liga Eropa 2018-2019.

Sejak menit ke-7, PAOK tampil dengan 10 pemain, karena Yevhen Khacherid yang menjegal lajunya Olivier Giroud.

Momen ini dimanfaatkan Callum Hudson-Odoi untuk memborbardir pertahanan PAOK.

Hasilnya, Callum Hudson-Odoi menyumbang satu gol untuk kemenangan 4-0 atas PAOK.

Pemilik akun twitter @Calteck10 ini juga menyatakan mimpinya menjadi kenyataan, bermain dan mendapatkan gol pertama saya, membantu tim meraih kemenangan.

"Semoga saya mendapatkan lebih banyak kesempatan pada laga berikutnya," tutur Odoi dalam akun twitternya.

Baca: Hasil dan Klasemen Liga Eropa: Arsenal Lolos ke Babak 32 Besar, The Gunners Justru Dapat Kerugian

(Tribunnews.com/Sina)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini