News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Piala Indonesia

Hasil Akhir Bhayangkara FC vs PSIS Piala Indonesia, Insiden Mobil Ambulans & Skor Akhir 1-1

Penulis: Facundo Chrysnha Pradipha
Editor: Tiara Shelavie
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Mobil ambulans masuk lapangan saat kapten Jajang Mulyana jatuh di lapangan

Jajang pingsan dan mobil ambulans

Insiden terjadi di lapangan pada menit 65.

Kapten Bhayangkara FC, Jajang Mulyana, tiba-tiba terjatuh di tengah lapang.

Wasit langsung memerintahkan tim medis masuk lapangan.

Bahkan mobil ambulans juga terlihat masuk ke lapangan dan tak lama Jajang ditandu masuk ke mobil ambulans.

Tampak Jajang Mulyana mendpat alat bantu pernafasan dan terlihat tak berkutik saat ditangani tim medis.

Pertandingan panas

Wasit melanjutkan pertandingan sementara Jajang ditarik digantikan pemain pengganti.

Tempo pertandingan tak menurun, kedua tim tetap bermain cepat dan terbuka.

Bahkan pelanggaran-pelanggaran juga dilakukan kedua tim karena permainan keras para pemain.

Peluang demi peluang kembali diciptakan pemain PSIS.

Tendangan first time Bayu Nugroho pun dilesatkan namun masih melambung tinggi di atas gawang.

Jelang menit-menit akhir, PSIS justru menguasai pertandingan dengan melakukan serangan.

Sang kiper masih kokoh mengamankan setiap bola hasil tendangan pemain PSIS.

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini