Di sisi lain Arsenal yang bertindak sebagai tuan rumah tentu punya ambisi lebih.
Apalagi laga yang di helat di publik sendiri.
Misi curi poin pada laga ini tentu sangat penting bagi Arsenal.
Pasalnya untuk diketahui bahwa kini Arsenal bertengger di peringkat ke 5 Klasemen sementara Liga Inggris.
Sementara sang tamu Man United berhasil unggul 1 poin dan sekaligus menempatkan diri di peringkat ke 4.
Hingga 29 laga yang sudha terlewati The Reds devils mampu mencatatkan 58 poin.
Baca: Jadwal Liga Champions Babak 16 Besar Leg 2: Juventus vs Atletico Madrid, Bayern vs Liverpool
Sementara Arsenal hanya mampu meraih 57 poin.
Namun untuk segi pemain Man United perlu mewaspadai pergerakan dari Aubameyang.
Kini Aubameyang yang berada di daftar top score peringkat ke 4 dengan 16 gol.
Gol tersebut sama dengan gol yang di ciptakan oleh Henry Kane.
Baca: VIDEO - Lukaku Hampir Patahkan Rekor Gol Tercepat Manchester United di Liga Champions
Disisi lain, asuhan Solskjaer mempunyai Paul Pogba yang tajam ketika memberikan Assist.
Tercatat hingga kini Paul Pogba mampu mencatatkan 9 Assist yang berbuah gol utnuk Man United.
Jadwal lengkap Liga Inggris pekan 30:
Sabtu (9/3/2019)