News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

BTS Comeback Hari Ini, ternyata Teaser MV 'IDOL' Simpan Pesan Tersembunyi, Intip Artinya

Penulis: Pravitri Retno W
Editor: Natalia Bulan Retno Palupi
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

BTS

Bukan hanya karena video musik dan lagunya, melainkan juga upaya BTS untuk menunjukkan identitas asli mereka sebagai warga Korea Selatan.

Banyak haters yang menyebut BTS sekarang ini sudah tidak lagi mewakili identitas Korea Selatan.

Baca: Kerap Terlihat Cuek, Suga Dianggap Orang yang paling Berpengaruh dalam Semua Album BTS

Semua member BTS mengenakan hanbok atau pakaian tradisional Korea dalam teaser 'IDOL'. (YouTube/Big Hit Entertainment)

Baca: Sering Bertingkah Kekanakan, Jin BTS Ternyata Simpan Banyak Kharisma dan Sisi Menarik Lainnya

RM dan kawan-kawan dinilai sudah sangat terpengaruh dengan budaya kebarat-baratan.

Namun, lewat lagu 'IDOL' ini BTS menunjukkan bahwa mereka tidak lupa dengan identitas asli mereka.

Selain itu, ada makna tersembunyi di teaser video musik 'IDOL' ini.

Di awal teaser, terlihat seekor harimau berlari.

Baca: Sama-sama Menarik, Idol Baru Ini Disebut Sangat Mirip dengan V BTS, Intip Kesamaan Mereka!

Bagian awal teaser memperlihatkan seekor harimau tengah berlari. (YouTube/Big Hit Entertainment)

Baca: Penulis Billboard Ungkap Fakta Mengejutkan tentang BTS yang akan Gelar Konser di New York

Dilansir Tribunnews dari KStar Live, harimau merupakan hewan yang merepresentasikan Korea.

Bagi warga Korea, harimau dinilai sebagai hewan suci yang melambangkan keberanian.

Hewan buas ini dijadikan maskot untuk pagelaran Olimpiade Seoul pada 1988.

Gambar harimau juga terlihat di seragam tim nasional sepak bola Korea Selatan.

Sementara adegan terakhir dalam teaser ternyata juga memiliki makna tersendiri.

Di bagian akhir teaser 'IDOL', Jungkook terlihat terbatuk dan tersenyum kecil setelahnya.

Baca: Beredar Foto SMA V BTS, ARMY Sebut Lebih Tampan saat Remaja

Di akhir teaser, tampak Jungkook BTS terbatuk dan tersenyum kecil. (YouTube/Big Hit Entertainment)

Baca: Tak Sengaja Terekam Kamera Orang Lain, Jimin BTS jadi Perbincangan karena Tingkah Lucunya

Hal tersebut diduga dimasukkan dalam video musik untuk menunjukkan kebiasaan bangsawan kelas atas atau yang disebut Yangban pada dinasti Joseon dahulu.

Alih-alih berbicara keras, seorang Yangban akan mengeluarkan suara batuk untuk memberi tahu orang-orang akan kehadirannya.

Selain itu, batuk bisa berarti tanda seorang Yangban terganggu dengan obrolan orang-orang di sekitarnya, seperti, "Aku di sini. Berhentilah berbicara tentangku."

Melihat makna yang tersirat dalam teaser 'IDOL', semakin membuat ARMY tak sabar menyambut comeback BTS.

Apakah kalian siap?

(Tribunnews.com/Pravitri Retno W)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini