News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Promo TIX ID

Cuma 3 Hari, Promo TIX ID Film X-Men: Dark Phoenix Diskon 50 Persen Jangan Sampai Kehabisan!

Penulis: Bunga Pradipta Pertiwi
Editor: Daryono
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Cuma 3 Hari, Promo TIX ID Film X-Men: Dark Phoenix Diskon 50% untuk pembelian pertma, cek syarat dan ketentuannya di sini! Jangan Sampai Kehabisan ya.

TRIBUNNEWS.COM- Film X-Men: Dark Phoenix mulai tayang di bioskop hari ini, Jumat (14/6/2019).

Dengan membeli tiket melalui aplikasi TIX ID kamu bisa mendapatkan diskon 50 persen untuk pembelian tiket pertama.

Untuk pembelian tiket kedua dan seterusnya akan dikenakan harga normal.

Promo TIX ID ini hanya berlaku 3 hari mulai tanggal 14 Juni hingga 16 Juni 2019 mendatang.

Baca: Lirik dan Terjemahan Lagu A Whole New World, Ost Film Aladdin

X-Men: Dark Phoenix (IMDb)

Melansir dari aplikasi TIX ID, promo ini hanya berlaku untuk transaksi dengan saldo Dana, Kartu Debit atau Kredit berlogo Visa dan MasterCard.

Berikut ini cara mendapatkan tiket X-Men: Dark Phoenix sesuai ketentuan yang berada di TIX ID

1. Buka aplikasi TIX ID, pilih film film X-Men: Dark Phoenix, lalu pilih jam tayang yang diinginkan.

2. Pilih tempat duduk favorit yang kamu inginkan

3. Diskon akan muncul pada halaman 'Ringkasan Order'

4. Jika tidak ada keterangan diskon pada halaman 'Ringkasan Order', berarti kuota promo telah habis

5. Periksa kembali detail pesanan yang ada di halaman 'Ringkasan Order' sebelum melakukan pembayaran

Baca: Cuma Hari Ini! TIX ID Berikan Diskon 50 Persen untuk Semua Jenis Film, Lihat Ketentuannya

Baca: Promo TIX ID Februari 2019, Dapatkan Penawaran Spesial Beli 1 Gratis 1 untuk Tiket Film Dilan 1991

X-Men: Dark Phoenix promo tix id

Syarat dan ketentuan:

1. Promo berlaku Jumat - Minggu, tanggal 14- 16 Juni 2019.

2. Promo akan dimulai pukul 10.00 waktu setempat setiap harinya.

3. Hanya berlaku untuk film film X-Men: Dark Phoenix dengan jadwal yang ada di aplikasi TIX ID, termasuk jika ada jadwal film Presale.

4. Promo diskon hanya untuk 1 (satu) tiket pertama. Jika membeli lebih dari 1 (satu) tiket, maka tiket kedua dan berikutnya dikenakan harga normal.

5. Berlaku untuk studio Reguler (2D/3D). Tidak berlaku untuk studio The Premiere.

6. Berlaku untuk semua lokasi Cinema XXI di seluruh Indonesia yang terdapat di aplikasi TIX ID.

7. Promo hanya dapat digunakan sebanyak 1 (satu) kali untuk 1 (satu) pengguna TIX ID selama periode promo dan tidak tergabung dengan promosi lainnya yang ada di aplikasi TIX ID.

8. Kuota promo terbatas setiap harinya. Setelah kuota terpenuhi, promo akan secara otomatis dihentikan oleh sistem.

9. Kuota promo terpisah dan tidak dapat digabungkan dengan promo lainnya.

10. Apabila terjadi pembatalan atas transaksi yang sukses dan atau telah mendapatkan kode booking, baik pembatalan yang disebabkan oleh pihak bioskop ataupun TIX ID, maka pengguna tidak bisa mendapatkan promo yang sama kembali selama periode promo berlangsung.

11. Promo dapat digabungkan dengan Voucher DANA dan mengikuti syarat dan ketentuan penggunaan dari masing-masing Voucher.

12. TIX ID berhak mengubah syarat dan ketentuan promo sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan sebelumnya kepada pengguna.

13. TIX ID berhak, tanpa pemberitahuan sebelumnya, untuk melakukan tindakan-tindakan yang diperlukan apabila diduga terjadi tindakan kecurangan yang dilakukan oleh pengguna yang dapat merugikan pihak TIX ID.

14. Syarat dan ketentuan promo ini merupakan bagian yang tidak terpisahkan dan satu kesatuan dengan Syarat dan Ketentuan TIX ID.

Baca: Robert Downey Jr hingga Tom Holland, 5 Aktor Superhero Marvel yang Tak Betah Kenakan Kostumnya

Baca: Jadwal Rilis Film Marvel Setelah Avengers: Endgame, Ada 8 Film hingga 2020 Nanti

X-Men: Dark Phoenix (IMDb)

Film ini disutradarai oleh Simon Kinberg, sedangkan yang menulis naskah skenario ialah John Bryne dan Chris Claremont.

Film X-Men: Dark Phoenix merupakan kelanjutan dari film sebelumnya X-Men: Apocalypse.

X-Men: Dark Phoenix ini berlatar belakang pada tahun 1992 atau sepuluh tahun setelah kejadian di film X-Men: Apocalypse.

Film ini dibintangi oleh James McAvoy, Michael Fassbender, Jennifer Lawrence, Nicholas Hoult, Tye Sheridan, Sophie Turner, Alexandra Shipp, Kodi Smit-McPhee, Evan Peters, Olivia Munn dan Jessica Chastain.

Sebelum menyaksikan filmnya, simak dulu sinopsis film X-Men: Dark Phoenix berikut ini.

Baca: Sinopsis Film The Expendables, Tonton Aksi Sylvester Stallone Malam ini Pukul 21.00 di TransTV

Baca: Sinopsis Film Superman Returns, Tayang Malam ini, Rabu 29 Mei 2019 Hanya di TransTV

X-Men: Dark Phoenix (IMDb)

Sinopsis film X-Men: Dark Phoenix

Film X-Men: Dark Phoenix ini telah diadopsi dari buku komik dengan judul “The Dark Phoenix Saga”.

Film X-Men: Dark Phoenix menceritakan satu karakter X-Men yakni Jean Gray yang berevolusi menjadi Dark Phoenix.

Ia mengembangkan kekuatan yang luar biasa sehingga bisa mengubah dirinya menjadi Dark Phoenix dan mengendalikannya dengan baik.

Jean Grey merupakan wanita mutan terkuat yang mampu menggerakkan semua benda.

Pada tahun 1992, tidak lama setelah kejadian di X-Men: Apocalypse, tim X-Men menghadapi sebuah misi yang lebih berbahaya.

Saat mereka di sebuah misi penyelamatan di luar angkasa, semburan matahari yang cukup kuat membuat Jean Grey kehilangan kontrol dengan kekuatannya dan melepaskan Phoenix.

Bagaimana kelanjutan kisahnya? kamu bisa menyaksikan film X-Men: Dark Phoenix di bioskop kesayangmu.

Baca: Gala Premiere Film Marvel Avengers: Endgame Digelar, Begini Tingkah Aktor Berjalan di Red Carpet

Baca: Setelah Avengers: Endgame, Inilah 7 Film Marvel yang Sedang Dipersiapkan Selanjutnya

(Tribunnews.com/Bunga/TribunStyle/Listusista Anggeng Rasmi)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini