Pengacara "A" tidak mengizinkan "A" bicara bebas.
"A" bahkan tampak diberi instruksi tertulis untuk mengoreksi testimoninya.
Diungkapkan, saat si pengacara keluar ruangan sebentar, "A" langsung menangis dan berkata "Maaf, ada hal yang tidak bisa aku katakan."
Polisi menyatakan, semua laporannya, termasuk percakapan Kakao Talk, telah diserahkan ke kejaksaan untuk pemeriksaan lebih lanjut.
Namun, kejanggalan muncul sebab kejaksaan tidak mengambil tindakan apapun.
Selain itu, "A" juga diperbolehkan pergi ke luar negeri meski telah mengubah kesaksiannya tersebut.
Han Seo Hee Ungkap Rincian Keterlibatan CEO YG dan Lee Seung Hoon WINNER dalam Kasus B.I eks-iKON
Pada 14 Juni lalu, Dispatch merilis laporan eksklusif dari mantan trainee YG Entertainment, Han Seo Hee terkait proses investigasinya mengenai penggunaan obat-obat terlarang dari tahun 2016 lalu.
Menurut Dispatch, seperti yang dilansir oleh Allkpop, Han Seo Hee awalnya dihubungi YG Entertainment terkait penggunaan obat-obatan terlarang pada 1 Juni 2016.
Dua bulan setelah itu, Han Seo Hee diperiksa polisi atas penggunaan narkoba (Agustus 2016).
Pada 1 Juni 2016, Han Seo Hee dihubungi oleh member WINNER, Lee Seung Hoon via Kakao Talk.
Baca: Nama Lee Seung Hoon WINNER Ikut Terseret dalam Kasus Narkoba B.I, Diduga Sempat Hubungi Han Seo Hee
Baca: Tersandung Skandal, Yang Hyun Suk Umumkan Lengser dari CEO YG Entertainment
Berikut isi percakapan mereka:
Lee Seung Hoon: Kau di mana?
Han Seo Hee: Di rumah.