Peringati Hari Ibu, Intip Kedekatan Para Atis dengan dengan Ibunda Tercinta, Syahrini: Muliakanlah Ibumu!
TRIBUNNEWS.COM - Hari ibu biasanya diperingati setiap tanggal 22 Desember.
Pada tahun ini Hari Ibu jatuh pada hari ini, Minggu (22/12/2019).
Dikutip dari Kompas.com, awal mula adanya peringatan Hari Ibu berasal dari kongres perempuan.
Kongres dilaksanakan pada 22 Desember sampai 25 Desember 1928.
Berawal dari situlah, persatuan dari beberapa organisasi wanita ini semakin kuat dan akhirnya tergabung dalam organisasi yang lebih besar, yakni Perikatan Perkoempolan Isteri Indonesia (PPII).
Sampai akhirnya, ketika Kongres ketiga, perkumpulan ini mematangkan dan menyuarakan mengenai pentingnya perempuan dan menetapkan 22 Desember sebagai Hari Ibu.
Biasanya momen hari ibu digunakan sebagian anak untuk menunjukkan rasa sayangnya kepada sang ibu.
Rasa sayang yang tersebut tak lepas dari kedekatan yang terjalin antara ibu dan anak.
Kedekatan ibu dan anak bisa dibangun dari kebiasaan-kebiasaan yang dilakukan bersama.
Ada sejumlah kebiasaan sederhana yang bila dilakukan secara rutin bisa membuat seseorang semakin dekat dengan sang ibu.
Seperti yang dilakukan para deretan artis ini.
Berikut deretan artis yang sering mengunggah kedekatannya dengan sang ibu.
1. Syahrini