---
Yoo Ran ingin Shim Chung segera sadar agar ia bisa mengucapkan terima kasih karena sudah menyelamatkan putranya.
---
Saat Nam Do melihat Manajer Nam yang masih koma, entah kenapa ia merasa sangat familier dengan wajahnya.
---
Tiba-tiba Manajer Nam membuka matanya.
Nam Doo yang pertama melihatnya berseru kaget.
---
Nam Doo dan Joon Jae kembali ke kamar Shim Chung.
Nam Doo bertanya apakah mungkin ada yang berbeda antara Shim Chung dengan mereka.
Nam Doo mengaku mendengar percakapan Joon Jae dan Shim Chung di mana Joon Jae menyebut Shim Chung puteri duyung.
Tapi Nam Doo berkata ia percaya Shim Chung berbeda dengan mereka.
---
Keduanya terkejut dan gembira melihat Shim Chung akhirnya sadar.