News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Drama korea

Rekomendasi 5 Drama Korea Misteri dan Kriminal yang Menarik Ditonton sampai Akhir Episode

Editor: Ayu Miftakhul Husna
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Drama Korea The Good Detective dibintangi Son Hyun Joo berperan sebagai detektif dalam kasus pembunuhan berantai.

TRIBUNNEWS.COM -  Simak rekomendasi drama korea kriminal dan misteri yang menarik ditonton sampai akhir episode.

Drama korea ini memiliki jalan cerita yang lebih mendebarkan.

Mulai dari misteri pembunuhan hingga konspirasi, hingga menyelidiki dunia paranormal, ada begitu banyak drama Korea bergenre misteri dan kriminal bagus untuk ditonton.

Baca juga: Sinopsis dan Daftar Pemain Taxi Driver, Drama Korea Terbaru Lee Je Hoon, Tayang Mulai 9 April

Berikut ini beberapa favorit misteri dan kriminal dalam drama Korea:

1. Witch's Court

Witch’s Court bercerita tentang seorang perempuan menyelidiki kejahatan seputar kekerasan seksual.

Cerita dimulai ketika Ma Yi Deum (Jung Ryeo Won) bersaksi melawan salah satu rekan kerjanya atas pelecehan.

Sebagai hukuman dari atasannya, dia ditempatkan di unit kejahatan seksksual.

Meskipun dia tidak terlalu menyukai mutasi tersebut, dia dengan cepat mulai memberikan segalanya untuk setiap kasus.

Dalam perjalanannya, dia juga mulai mengungkap kebenaran tentang ibunya yang hilang sejak lama.

Kekerasan seksual merupakan kejahatan yang seringkali diremehkan, dan korban tidak selalu mendapatkan keadilan layak.

Kadang-kadang tampak aneh dan berat, terutama ketika pelakunya menang.

Baca juga: 8 Aktor dan Aktris Korea yang Memerankan Tokoh Anak SMA di Usia Mereka yang Sudah Menginjak 30 Tahun

2. He is Psychometric

Drama Korea ini mengikuti kisah Lee Ahn (Jinyoung GOT7) yang memiliki kemampuan merasakan rahasia orang melalui sentuhan.

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini