Yang mana istri Raffi Ahmad itu sempat mengenakan pakaian tradisional asal Papua.
Keputusan itu dianggap anggota mayoritas budaya yang mencoba menyesuaikan elemen budaya minoritas.
"Sebenarnya sudah sejak awal saya merasa ada yang janggal dengan hal ini, tetapi saya menunggu tanggapan dari saudara-saudari asli Papua terkait dengan hal ini.
Penunjukan Nagita Slavina sebagai Duta PON XX Papua ini memang pada akhirnya dapat mendorong terjadinya Cultural Appropriation," tulis Arie Kriting.
Lantas, Arie Kriting memberikan alternatif lain soal penunjukkan Nagita Slavina dalam PON XX 2021 Papua.
Sang komika mengungkapkan seharusnya bisa mengusung perempuan keturunan asli Papua.
(Tribunnews.com)