News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Profil dan Sosok

Profil Eka Gustiwana, Musisi EDM yang Tampil dengan Top 7 Indonesian Idol 2023 di Spektakuler Show 8

Penulis: Farrah Putri Affifah
Editor: Ayu Miftakhul Husna
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Eka Gustiwana bersama Top 7 Indonesian Idol 2023 di Spektakuler Show 8

TRIBUNNEWS.COM - Berikut profil Eka Gustiwana, musisi EDM (Electronic Dance Musik) yang tampil dengan 7 peserta atau Top 7 Indonesian Idol 2023 di panggung Spektakuler Show 8.

Eka Gustiwana merupakan salah satu musisi EDM asal Indonesia.

Diketahui, Eka Gustiwana menjadi bintang tamu di Spektakuler Show 8 Indonesian Idol 2023,

Dalam acara tersebut, Eka Gustiwana tampil mengiringi 7 peserta atau Top 7.

Tidak hanya itu, Eka Gustiwana juga mengiringi 2 juri Indonesian Idol 2023 yaitu Judika dan Anang Hermansyah.

Judika dan Anang tampil bersama Eka Gustiwana serta seorang peserta Indonesian Idol 2023, Novia dengan membawakan lagu 'Yank' milik Band Wali.

Baca juga: Reza Rahadian dan Eka Gustiwana Cari Remaja Berbakat yang Layak Jadi Bintang 

Lalu siapakah Eka Gustiwana?

Berikut profil singkat Eka Gustiwana

Eka Gustiwana merupakan musisi EDM dari Weird Genius dan seorang YouTuber.

Eka Gustiwana memiliki nama panjang Eka Gustiwana Putra.

Eka Gustiwana lahir pada 1 Agustus 1989 di Jakarta.

Mengutip dari Tribunnewswiki, Eka Gustiwana diketahui tertarik dengan dunia musik sejak remaja yaitu ketika berusia 11 tahun.

Saat itu, ia belajar bermain gitar dan digital audio workstation.

Namun ia kemudian memilih untuk lebih fokus pada alat musik keyboard dan piano.

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini