Namun saat disinggung soal balikan dengan Gisel, Gading enggan memberikan komentar apapun.
"Saya gak bisa komen tapi apapun," tutur Gading, saat ditemui di kawasan Kebon Sirih Jakarta Pusat, Jumat (17/2/2023).
Dirinya mengaku kompak dengan Gisel demi putrinya tak kehilangan figur orang tua.
"Ya karena yang saya lakukan adalah untuk Gempi sebisa mungkin Gempi gak kehilangan sosok ayah dan ibunya," jelasnya.
(Tribunnews.com/Ayu/M Alivio Mubarak Junior/ Bayu Indra Permana)