News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Ramadan 2024

Panduan untuk Penderita Gerd dan Asam Lambung, Ini Rekomendasi Menu Terbaik Saat Sahur dan Berbuka

Penulis: Rina Ayu Panca Rini
Editor: Anita K Wardhani
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

ILUSTRASI buka puasa - Bagi penderita penyakit gangguan pencernaan seperti gerd dan asam lambung tentu berpuasa memiliki tantangan tersendiri. Ini rekomendasi menu sehat.

Sementara, asupan protein, lemak, dan mineral yang cukup sangat penting untuk cadangan energi selama berpuasa.


Rekomendasi Makanan saat Sahur dan Berbuka

Hal yang penting untuk dijaga ialah menjaga tubuh tetap terhidrasi dengan menjaga kecukupan cairan dalam tubuh.

Setidaknya 4-5 gelas air saat berbuka dan menjelang tidur dan 3–4 gelas saat sahur.

Kemudian, Prof Miftah memberikan anjuran untuk mengawali berbuka dengan takjil atau makanan yang mengandung karbohidrat sederhana.

ILUSTRASI lustrasi Buka Puasa Ramadhan 2024: Doa buka puasa Ramadhan dibaca setelah berbuka puasa. Artinya setelah makan kurma atau minum air, barulah membaca doa buka puasa. Simak penjelasannya. (economymiddleeast.com)

"Seperti berbuka dengan kurma dan buah-buahan. Sehingga asupan karbohidrat yang masuk saat berbuka cukup dan tidak berlebihan," tutur dia.

Kurma dan buab-buahan memiliki kandungan gula yang cepat diserap dan bermanfaat untuk cepat menormalkan gula darah.

Alhasil, Lonjakan gula darah jadi tidak terlalu tinggi.

Sedangkan saat sahur, dianjurkan untuk mengonsumsi asupan dengan karbohidrat sederhana, melainkan karbohidrat kompleks. Seperti nasi, umbi-umbian, dan sereal. Tujuannya, selama berpuasa ada asupan energi dalam jangka waktu yang lebih lama.

“Pada saat sahur paling bagus adalah makanan pokok. Ada lauk-pauk, sayur, dan buah-buahan dalam jumlah yang cukup dan memenuhi kebutuhan gizi saat berpuasa,” ucapnya.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini