News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Olimpiade 2016

Usain Bolt Sprinter Pertama Rebut Emas 100 Meter di Tiga Olimpiade

Editor: Ravianto
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Sprinter Jamaika, Usain Bolt

TRIBUNNEWS.COM, RIO DE JANEIRO - Sprinter Jamaika, Usain Bolt menjadi manusia tercepat di tiga olimpiade beruntun setelah juara di nomor 100 meter di Olimpiade 2016 Rio, Senin pagi waktu Indonesia.

Kemenangan itu menjadikannya sprinter pertama yang bisa juara nomor bergengsi 100 meter di Olimpiade, tiga kali beruntun. 

Di Rio 2016, Bolt mencatatkan waktu 9,81 detik.

Bolt finish di depan Justin Gatlin yang mencatatkan waktu 9,89 detik.

Pelari Kanada Andre de Grasse membawa pulang perunggu dengan catatan waktu 9,91 detik.

Posisi tiga besar ini sama seperti di kejuaraan dunia atletik, tahun lalu.

Kemenangan Bolt membawanya satu langkah lebih dekat dengan targetnya memenangi kombinasi triple-triple emas di kategori 100m, 200m dan 4x100m dalam tiga Olimpiade berturut-turut.

Selain kejuraan dunia 2011, ketika dia diskualifikasi karena start yang salah, Bolt memenangi hampir setiap kejuaraan sprint sejak 2008.

Itu sama dengan lima medali emas Olimpiade dan tujuh di kejuaraan dunia.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini