Tak terjadi banyak perubahan pada lima putaran terakhir.
Daniel Ricciardo terus menajamkan catatan waktunya, sekaligus menjauhi kejaran Valtteri Bottas.
Hingga balapan berakhir, Daniel Ricciardo terus memimpin balapan.
Selanjutnya, podium kedua dan ketiga diraih Valtteri Bottas dan Kimi Raikkonen.
Berikut hasil lengkap balapan Formula 1 GP China musim 2018:
INITIAL CLASSIFICATION (END OF RACE): Best #ChineseGP ever? #F1 pic.twitter.com/swi6LQExwh
— Formula 1 (@F1) 15 April 2018
Adapun klasemen sementara para pebalap usai balapan Formula 1 GP China adalah sebagai berikut:
(*)
Berita ini sudah tayang di BolaSport.com dengan judul: Hasil GP China - Kejutan! Daniel Ricciardo Berhasil Raih Podium Tertinggi