Sedangkan tiket terusan tersedia dengan harga 1,1 juta rupiah untuk reguler dan 2,1 juta untuk kategori khusus.
Pada Kejuaraan Dunia 2019 kali ini, Indonesia tercatat mengirimkan 16 wakil yang tersebar pada lima nomor pertandingan.
Pada edisi terakhir (2018, red) yang berlangsung di Nanjing, China, Indonesia tak bisa meraih satu pun gelar juara dunia.
Kejuaraan Dunia 2019 sendiri menjadi yang terakhir dalam periode empat tahunan karena pada tahun depan akan digelar Olimpiade Tokyo 2020.
Baca: Link Live Streaming Persita Tangerang vs Blitar Bandung United: Live TVOne Sore Ini
Baca: Daftar Lengkap 27 Wakil Indonesia di Kejuaraan Dunia Bulutangkis 2019
Baca: Hasil Drawing Kejuaraan Dunia Bulutangkis 2019: Ganda Putra Indonesia Bakal Saling Sikut
Artikel ini tayang di Bolasport.com