News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Korea Open 2019

Hal-Hal Menarik Saat Fajar/Rian ke Final Korea Open 2019: Kejutan, Unggulan Satu Asal China Takluk

Editor: Hasiolan Eko P Gultom
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto

T.COM - Tiket ke babak final Korea Open 2019 berhasil digenggam pasangan ganda putra nasional Indonesia, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto.

Berikut hal-hal menarik yang terjadi saat Fajar/Rian sukses melangkah ke final:

Kejutan, Unggulan Satu Tumbang

Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto membuat kejutan lantaran menumbangkan wakil China, Li Junhui/Liu Yuchen yang berstatus unggulan satu turnamen tersebut.

Dua Game Langsung

Fajar/Rian melangkah ke putaran akhir setelah mengalahkan ganda berjuluk 'menara kembar' China tersebut dua gim langsung di Incheon Airport Skydome, Incheon, Korea Selatan, Sabtu (28/9/2019).

Fajar/Rian menang dengan skor 27-25, 22-20.

Baca: Hal-Hal Menarik Saat Borneo FC Tumbangkan Persija Jakarta: Lerby Eliandry Cetak Gol Tunggal

Baca: Profil 3 Wonderkid Persib Bandung: Berstatus Profesional, Bisa Berlaga di Liga 1

Baca: Pengakuan Bek Persebaya Seusai Resmi Jadi WNI: Pernah Tolak Tawaran dari Malaysia dan Thailand

Jaga Peluang Indonesia

Kemenangan ini memastikan asa Indonesia untuk meraih gelar juara pada Korea Open 2019 masih ada.

Pada laga final, Fajar/Rian akan menjumpai pasangan unggulan keempat dari Jepang, Takeshi Kamura/Keigo Sonoda.

Skuad Merah Putih juga punya peluang menyabet titel kampiun ganda campuran karena pasangan Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari masih bertahan sampai semifinal.

Berdasarkan jadwal, Rinov/Pitha akan ditantang wakil Thailand yang menempati posisi unggulan keempat, Dechapol Puavaranukroh/Sapsiree Taerattanachai.

Jalannya pertandingan

Duel Fajar/Rian dan Li/Liu langsung berjalan sengit sejak perebutan poin pertama.

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini