News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

MotoGP 2019

LIVE STREAMING Trans7 MotoGP Malaysia 2019, Marquez Start Posisi ke-11, Quartararo Pole Position

Penulis: Pravitri Retno Widyastuti
Editor: Sri Juliati
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Simak live streaming Trans7 MotoGP Malaysia 2019, Marc Marquez start di posisi ke-11, sementara Quartararo meraih pole position.

"Saya mencari pembalap lain, karena cukup sulit untuk mengikuti Quartararo."

"Saat pembalap Yamaha menggunakan ban baru, mereka sangat cepat sehingga sulit untuk diikuti," terangnya.

"Saya berada di belakang Quartararo, ia mengubah arah dan kemudian saya mengikutinya. Akan tetapi, saya justru terjatuh," tambah dia.

Namun, pernyataan berbeda diungkpa Quartararo.

Pembalap asal Prancis ini mengaku ia cukup kesulitan saat kualifikasi kedua karena dibuntuti beberapa pembalap.

Satu diantaranya Marc Marquez.

Quartararo mengaku yakin, apa yang dilakukan Marquez tersebut merupakan bagian dari permainan pembalap asal Spanyol ini.

"Pada putaran pertama Marquez tertinggal. Jadi saya pikir jika dia ingin mengikuti kami, itu berarti kami melakukan pekerjaan dengan baik," ujar Fabio Quartararo, sebagaimana dilansir GridOto.

"Saya pikir itu adalah bagian dari permainan. Suatu hari saya mungkin akan melakukannya juga, saya pikir itu baik untuk kedua pembalap," tandasnya.

Berdasarkan hasil kualifikasi Sabtu kemarin, Fabio Quartarto dipastikan meraih pole position.

Sementara Marc Marquez akan memulai balapan dari posisi ke-11.

Perolehan pole position Quartararo di Sirkuit Sepang merupakan yang kelima di musim ini.

Berikut hasil kualifikasi kedua MotoGP Malaysia 2019, Sabtu (2/11/2019):

Hasil kualifikasi 2 MotoGP Malaysia 2019, Sabtu (2/11/2019). (MotoGP)

1. Fabio Quartararo (Petronas Yamaha SRT): 1'58.303

2. Maverick Vinales (Monster Energy Yamaha MotoGP): 1'58.406

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini