Pertempuran sektor ganda putra pun akan menjadi salah satu laga yang paling dinantikan dalam pertemuan antara Indonesia kontra Malaysia pada babak perempat final Piala Sudirman kali ini.
Keseruan laga antara Indonesia kontra Malaysia dapat anda saksikan secara langsung Live TVRI, Jumat (1/10/2021) pukul 20.00 WIB.
Jadwal Fase Perempat Final Piala Sudirman 2021, Jumat (1/10/2021) Hari Ini:
Pukul 14.00 WIB
- China vs Denmark
- Korea Selatan vs Thailand
Pukul 20.00 WIB
- Taiwan vs Jepang
BERITA REKOMENDASI
- Malaysia vs Indonesia
(Tribunnews.com/Dwi Setiawan)