News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Thomas dan Uber Cup

Juara Piala Thomas 2021: Merah Putih Tak Bisa Berkibar, Lagu Indonesia Raya Tetap Berkumandang

Penulis: Laura Hilmi
Editor: Drajat Sugiri
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Tim Indonesia berpose dengan piala dan medali, setelah memenangkan final Piala Thomas beregu putra melawan China di Aarhus, Denmark 17 Oktober 2021. (Photo by Claus Fisker / Ritzau Scanpix / AFP) /

"Kini trofi Thomas Cup juga bisa kembali setelah 19 tahun lamanya. Tahun ini betul-betul momen kebangkitan bulu tangkis Indonesia."

Meski tidak ada pengibaran bendera, Puan menilai, hal tersebut tidak mengurangi tim Indonesia memberikan penampilan terbaiknya.

"Saat para atlet, pelatih, official dan seluruh masyarakat Indonesia ikut benyanyi lagu Indonesia Raya dengan khidmat sambil tangan kanan di dada, sesungguhnya Bendera Merah Putih telah ‘berkibar’ di dada kita semua," ungkap Puan.

Kesuksesan tim Thomas Indonesia meraih gelar juara Piala Thomas 2021, menambah catatan sejarah untuk Merah Putih sebagai peraih gelar terbanyak dengan raihan ke-14 kalinya.

Selain 14 gelar juara, Indonesia berhasil menjadi runner-up sebanyak enam kali, yakni pada Piala Thomas 1967, 1982, 1986, 1992, 2010, dan 2016.

China yang dikalahkan Indonesia di partai final Piala Thomas 2021 menjadi negara urutan kedua gelar terbanyak dengan raihan sepuluh kali juara.

Kemudian disusul Malaysia dengan lima gelar juara serta Jepang dan Denmark yang baru meraih satu gelar juara.

(Tribunnews.com/Laura Hilmi)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini