News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Malaysia Open 2022

Hasil Malaysia Open 2022: Fajar/Rian Sukses Kalahkan Ganda Jerman dengan Rubber Game

Penulis: Niken Thalia
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto pada babak final Indonesia Masters di Istora Senayan, Jakarta, Minggu (12/6/2022). Hasil Malaysia open 2022, Fajar/Rian berhasil lolos ke perempat final setelah mengalahkan ganda Jerman melalui rubber game. TRIBUNNEWS/IRWAN RISMAWAN

Sejak itu persaingan cukup ketat di antara kedua kubu untuk mempertahankan keunggulan.

Bahkan untuk mencapai game poin, kedua tim harus berjuang sampai skor 21-21.

Sampai pada akhirnya gim pertama untuk kemenangan wakil Jerman dengan skor 23-21.

Kemudian berlanjut di gim kedua, Fajar/Rian berhasil memetik poin lebih dulu.

Bahkan pasangan berjuluk 'Fajri' itu mampu mendulang banyak poin untuk menjauhi perolehan skor lawan.

Hingga pada interval gim kedua, Fajri mampu unggul 11-7.

Kemudian terus berlanjut, Fajar/Rian dengan tempo permainan cepat mampu mendulang banyak poin.

Sehingga tak butuh waktu lama, Fajar/Rian sudah berhasil mengemas kemenangan di gim kedua dengan skor 21-14.

Berlanjut di gim ketiga, Fajar/Rian langsung ngebut dengan unggul 4-0 lebih dulu.

Sejak saat itu, ganda Jerman mencoba merespon namun Fajar/Rian masih bisa mengatasi dengan baik.

Hingga interval gim ketiga, Fajar Rian sukses unggul 11-6.

Selepas jeda, Fajar/Rian langsung tancap gas menjaughi perolehan skor wakil Jerman.

Sampai Fajar/Rian mampu unggul 18-10 dari ganda Jerman.

Saat kondisi lebih nyaman bermain, Fajar/Rian tak ingin menyia-nyiakan kesempatan.

Sehingga, mereka mampu menyudahi gim ketiga dengan kemenangan dan perolehan skor 21-14.

(Tribunnews.com/Niken)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini