News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Bulu Tangkis

Update Ranking Race to Guangzhou: Fajar/Rian Berpotensi Tampil di BWF World Tour Finals

Penulis: Niken Thalia
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Update ranking Race to Guangzhou - Ganda putra Indonesia, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto saat berlaga di perempatfinal Denmark Open 2022

TRIBUNNEWS.COM - Berikut update ranking Race to Guangzhou jelang gelaran BWF World Tour Finals 2022.

Di tengah tur Eropa, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto telah menambah koleksi poinnya di ranking Race to Guangzhou.

Terlebih setelah juara Denmark Open 2022, Fajar/Rian makin perkasa di ranking nomor satu dan berpotensi bakal tampil di BWF World Tour Finals 2022.

Baca juga: Fakta Unik French Open 2022: Finalis Denmark Open Ketiban Apes, Tersingkir di Babak Pertama

Ganda putra Indonesia, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto saat berlaga di babak 16 besar Kejuaraan Dunia Bulutangkis 2022, Tokyo, Jepang, Kamis (25/8/2022). (Sumber: Media Humas PBSI)

Di kontingen Indonesia bukan hanya akan menurunkan Fajar/Rian, masih ada dua wakil yang diprediksi akan menemani mereka beraksi di BWF World Tour Finals 2022.

Mereka adalah Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan dan Bagas Maulana/Muhammad Shohibul Fikri.

Saat ini pasangan Ahsan/Hendra tengah berada di urutan kedua dengan torehan 66.640 poin. Kemudian ada Bagas/Fikri yang menduduki urutan keempat dengan capaian 51.960 poin.

Di sektor lainnya seperti tunggal putra, Jonatan Christie dan Anthony Ginting yang nampaknya akan tampil di BWF Final.

Pasalnya kedua pemain berada di peringkat delapan besar di ranking Race to Guangzhou.

Hal ini mengingat pemain yang tampil di BWF World Tour Final yang berada di peringkat 8 besar ranking Race to Guangzhou.

Update Ranking Race to Guangzhou

Tunggal Putra

1. H. Prannoy S. (India)  - 62.410 
2. Viktor Axelsen (Denmark) - 61.500 
3. Chout Tien Chen (Taiwan) - 58.580 
4. Jonatan Christie (Indonesia)  - 55.060 
5. Anthony Sinisuka Ginting (Indonesia) - 52.440 
6. Lee Zii Jia (Malaysia) - 52.270
7. Lu Guang Zu (China) - 48,590
8. Kodai Naraoka - 47.670
9. Loh Kean Yew (Singapura) - 46,590
10. Lakshya Sen (India) - 45.700

Tunggal Putri

1. Chen Yu Fei (China) - 83.500
2. Tai Tzu Ying (Taiwan) - 70.820
3. Pusarla V. Sindhu (India) - 69.140
4. An Se Young (Korea) - 64,490
5. He Bing Jiao (China) - 64,260
6. Ratchanok Intanon (Thailand) - 59,920
7. Wang Zhi Yi (China) - 56,930
8. Busanan Ongbamrungphan (Thailand) - 52,800
9. Akane Yamaguchi (Jepang) - 51,140
10. Han Yue (China) - 48,410

Halaman
12
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini