News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

MotoGP

M1 Pakai Livery Ala Militer, Yamaha Punya Kesan Menantang di MotoGP 2023

Penulis: Drajat Sugiri
Editor: Arif Tio Buqi Abdulah
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Potret motor baru Yamaha untuk songsong MotoGP 2023, ada Fabio Quartararo #20 dan Franco Mordibelli #21 yang melakukan presentasi di Jakarta, Indonesia, Selasa (17/1/2023).

Livery ini didesain langsung oleh desainer terkenal, Aldo Drudi dari Drudi Performance.

Drudi sudah lama mendesain livery tim Yamaha, dan dia adalah desainer yang sering mendesain pernak-pernik balap Valentino Rossi juga.

Lebih lanjut, Lin Jarvis juga menyinggung soal ide Dorna menggagas Sprint Race yang berlangsung full satu musim.

Petinggi Monster Energy Yamaha tak ingin mengeluhkan adanya Sprint Race.

Dia menyadari bahwa MotoGP 2023 akan menjadi musim yang berat. Namun konsistensi bisa menjadi kunci bagi Yamaha meraih prestasi tertinggi di ajang balap Grand Prix roda dua kali ini.

"Kalender balapan musim ini akan lebih padat lewat kehadiran Sprint Race. Namun yang utama tim dan pembalap perlu fokus untuk meraih hasil yang terbaik di MotoGP 2023," pungkas Lin Jarvis.

(Tribunnews.com/Giri)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini