News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

SEA Games 2023

Hasil Lengkap Klasemen Voli Putra SEA Games 2023 - Indonesia di Bawah Kamboja, 3 Tim Favorit Menang

Penulis: Drajat Sugiri
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Dio Zulfikri (5) dari Indonesia memainkan bola saat final bola voli putra melawan Thailand pada SEA Games ke-29 di Kuala Lumpur pada 27 Agustus 2017.

Hasil Voli Putra SEA Games 2023 Match 1

Grup A

Indonesia vs Filipina: 3-0 (25-18, 25-18 dan 25-13)

Kamboja vs Singapura: (25-14, 25-19, 25-20)

Grup B

Myanmar vs Vietnam: 0-3 (14-25, 21-25, dan 18-25)

Malaysia vs Thailand: 0-3 (20-25, 17-25 dan 20-25)

Klasemen Voli Indoor Putra Grup A SEA Games 2023:

No Negara Main Menang Kalah Poin Rasio Set/Poin
1 Kamboja 1 1 0 3 3-0 (75-53)
2 Indonesia 1 1 0 3 3-0 (75-59)
3 Singapura 1 0 1 0 0-3 (53-75)
4 Filipina 1 0 1 0 0-3 (59-75)

Klasemen Voli Indoor Putra Grup B SEA Games 2023:

No Negara Main Menang Kalah Poin Rasio Set/Poin  
1 Vietnam 1 1 0 3 3-0 (75-53)  
2 Thailand 1 1 0 3 3-0 (75-57)  
3 Malaysia 1 0 1 0 0-3 (57-75)  
4 Myanmar 1 0 1 0 0-3 (53-75)  

Terlepas dari itu, berikut catatan dan fakta menarik menghiasi kemenangan Timnas voli putra Indonesia atas Filipina, yang dirangkum dari berbagai sumber.

1. Tidak Ada Kata Anak Emas di Kamus Jiang Jie

Jeff Jiang Jie selaku pelatih kepala Timnas voli putra Indonesia tak ingin berat sebelah dalam pandangan anak asuhnya.

Oleh karena itu, dia memainkan semua skuadnya pada pertandingan melawan Filipina. 

Artinya, ke-14 pevoli yang dibawa Timnas voli putra Indonesia ke SEA Games 2023, langsung diberikan menit bermain.

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini