News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

BWF World Tour

Fakta Semifinal Swiss Open 2024, Dominasi Indonesia & Harapan Ganda Putri Pecahkan Telurnya

Penulis: Dwi Setiawan
Editor: Wahyu Gilang Putranto
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ganda putri Indonesia, Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti ketika berlaga di Malaysia Masters 2022.

Bahkan, empat dari enam wakil tersebut menciptakan perang saudara karena harus saling bertemu di semifinal.

Di bawah Indonesia, Taiwan menjadi negara dengan keterwakilan terbanyak kedua di semifinal Swiss Open 2024.

Taiwan setidaknya berhasil mengirimkan empat wakilnya untuk berlaga di fase 4 besar Swiss Open.

Disusul Jepang dan Malaysia yang sama-sama menempatkan dua wakilnya di semifinal.

Berkaca dari hal tersebut, Indonesia nyatanya benar-benar mendominasi babak semifinal.

Fakta tersebut jelas menjadi angin segar bagi kontingen Indonesia yang tengah berjuang mengembalikan performa dan prestasi terbaiknya.

Apalagi agenda Olimpiade Paris 2024 makin dekat, maka dominasi Indonesia menjadi sinyal yang baik.

Harapan Ganda Putri Pecahkan Telurnya di Swiss Open

Dari lima sektor yang dipertandingan, hanya ada satu nomor yang belum pernah dimenangkan Indonesia di Swiss Open.

Dan sektor tersebut tak lain ganda putri yang memang tidak banyak wakil Indonesia yang bertaji di nomor tersebut.

Bagaimana tidak, sejak digelar perdana pada tahun 1955, Indonesia tidak pernah memenangkan gelar juara dari nomor ganda putri.

Apriyani Rahayu meminjam semua perlatan bertanding milik Siti Fadia Silva di babak 32 besar French Open 2023. Mulai dari jersey, sepatu hingga raket, Apriyani meminjam milik Fadia. (Instagram @badminton.ina)

Berbeda dengan sektor yang lainnya yang sudah pernah memenangkan gelar Swiss Open.

Hanya sektor ganda putri saja yang memang belum beruntun memenangkan gelar di Swiss Open.

Kini kesempatan untuk mencetak sejarah terbuka setelah dua wakil Indonesia lolos ke semifinal.

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini