Laga selanjutnya, Jorji cs bakal menantang Korea Selatan dalam perebutan tiket final.
Perlu diketahui, Korea merupakan juara bertahan Piala Uber edisi kali ini.
Dengan andalan An Se-young hingga Baek Ha-na/Lee So-hee, Korea cukup dijagokan menang.
Solidnya permainan jajaran pemain Korea ini yang patut diwaspadai oleh Indonesia.
Bagan Semifinal Piala Thomas dan Uber 2024
Thomas
(pool atas) - China vs Malaysia - [Semifinal]
(pool bawah) - Korea vs Indonesia - [Perempat Final]
(pool bawah) - Taiwan vs Denmark - [Perempat Final]
Uber
(pool atas) - China vs Jepang - [Semifinal]
(pool bawah) - Indonesia vs Korea - [Semifinal]
Live Streaming Piala Thomas & Uber 2024
Live Score Hasil Piala Thomas & Uber 2024
(Tribunnews.com/Niken)