Sayangnya, tambahan emas Adelia belum mampu membuat DKI Jakarta kembali ke puncak klasemen perolehan medali PON 2024.
Per hari ini, Kamis (19/9/2024) pukul 17.30 WIB, DKI Jakarta masih berada di peringkat dua klasemen dengan 152 emas, 127 perak, 118 perunggu.
Sedangkan di posisi puncak, masih ditempati oleh Jawa Barat dengan 159 emas, 139 perak, 140 perunggu.
Klasemen Medali PON 2024
Kamis (19/9/2024) pukul 17.30 WIB
1. Jawa Barat: 159 emas, 139 perak, 140 perunggu
2. DKI Jakarta: 152 emas, 127 perak, 118 perunggu
3. Jawa Timur: 119 emas, 117 perak, 124 perunggu
4. Sumatra Utara: 71 emas, 41 perak, 94 perunggu
5. Aceh: 57 emas, 43 perak, 51 perunggu
6. Jawa Tengah: 55 emas, 60 perak, 96 perunggu
7. Bali: 30 emas, 29 perak, 50 perunggu
8. Yogyakarta: 24 emas, 32 perak, 47 perunggu
9. Kalimantan Timur: 20 emas, 43 perak, 55 perunggu
10. Lampung: 19 emas, 14 perak, 25 perunggu
Lebih lengkap cek di sini>>>
(Tribunnews.com/Isnaini)