News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Voli

Jadwal Lengkap 3 Pevoli Abroad Indonesia 2024/2025: Rivan Nurmulki, Megawati, hingga Yolla Yuliana

Penulis: Isnaini Nurdianti
Editor: Dwi Setiawan
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Jadwal padat sudah menanti tiga pevoli abroad Indonesia dalam waktu dekat, mulai dari Rivan Nurmulki, Megawati Hangestri, hingga Yolla Yuliana.

Jika PBVSI tidak memberikan kelonggaran atas sanksi yang dijatuhkan, Rivan diprediksi baru bisa menjalani laga debutnya bersama Wolfdogs Nagoya pada Januari 2025.

Volimania Tanah Air pun berharap agar PBVSI melunak dengan memberikan dispensasi, atau bahkan menghapus hukuman Rivan.

2. Megawati Hangestri

Kedua, ada Megawati yang membela Red Sparks di kasta tertinggi Liga Voli Korea.

Red Sparks akan mengarungi Liga Voli Korea yang berlangsung mulai Sabtu (19/10/2024) mendatang.

Di pertandingan pembuka putaran pertama, Red Sparks akan menjamu GS Caltex di Chungmu Gymnasium, Minggu (20/10/2024) pukul 14.00 WIB.

Megawati diprediksi akan langsung starter saat menjamu GS Caltex.

Mengingat di KOVO Cup 2024 yang bergulir pekan lalu, Megawati selalu menjadi andalan Ko Hee-jin selaku pelatih Red Sparks.

Meski hasilnya, Megawati hanya mampu membawa Red Sparks finis sebagai runner-up KOVO Cup 2024.

Adapun untuk format Liga Voli Korea, setiap tim akan melakoni pertandingan dengan total enam putaran.

Dalam satu putaran, terdiri dari enam pertandingan.

Jika ditotal, maka setiap tim akan melakoni sebanyak 36 pertandingan dalam satu musim.

Tim pemuncak klasemen otomatis langsung melaju ke final.

Sedangkan tim peringkat dua dan tiga akan berduel di babak playoff terlebih dahulu.

Sang pemenang babak playoff berhak menemani tim pemuncak klasemen di final untuk memperebutkan gelar juara.

3. Yolla Yuliana

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini