TRIBUNNEWS.COM - Leicester City akhirnya memperkecil kedudukan sementara 4-1 atas tuan rumah Manchester United pada lanjutan Premier League 2016/17 di Old Trafford, Sabtu (24/9/2016).
Pemain pengganti Demarai Gray memecah kebuntuan gol The Foxes menit ke-59.
Gray yang masuk menggantikan Jamie Vardy di paruh kedua sukses merobek gawang David De Gea.
Umpan Daniel Amartey kepada Gray dikonversi menjadi gol melalui sepak akurat jarak jauh.
BERITA REKOMENDASI