News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Liga Indonesia

Bali United vs Bhayangkara FC: Kekalahan Perdana Bali United Sejak Ditangani Widodo

Editor: Toni Bramantoro
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Bhayangkara FC mempermalukan tuan rumah Bali United di di lanjutan Liga 1 pekan ke-10 di Stadion I Kapten I Wayan Dipta, Jumat (9/6/2017).

Tendangannya tak mampu diantisipasi kiper lawan, sayang tendangannya tipis memoles mistar.

Semenit berselang giliran Comvalius yang mendapat peluang emas namun tendangannya justru menyamping meski tinggal berhadapan dengan kiper.

Thiago Furtuoso menambah keunggulan sang tamu dengan gol cantiknya di menit 71.

Menerima bola dari Yoo-Joon Lee, Furtuoso melakukan chip bola ke tiang jauh dari sisi kanan pertahanan Bali.

Furtuoso mencetak gol keduanya dari proses yang hampir sama dengan gol kedua.

Menerima umpan panjang dari Evan, penyerang asal Brasil mengejar menceploskan bola dengan mudah dalam situasi satu lawan satu.

Menit 84 Yandi Sofyan hampir memperkecil kedudukan, sayang tendangannya masih tipis di sisi kanan gawang Bhayangkara.

Comvalius memperkecil kedudukan di menit 90+2 sehingga kedudukan menjadi 3-1 masih untuk keunggulan Bhanyangkara.

Itu adalah kekalahan pertama Widodo Cahyono Putro sejak ditunjuk menjadi pelatih Bali United.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini