News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Liga Champions Asia

Mengurai Strategi 'Mematikan' Bali United Tekuk Tampines Rovers 3-1

Editor: Y Gustaman
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Striker Bali United Illija Spasojevic dikawal ketat oleh pemain Tampine Rovers, di laga ini Bali United sukses kalahkan lawan lewat skor 3-1, di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Selasa (16/1/2018). TRIBUN BALI/RIZAL FANANY

Penulis: Komang Agus Ruspawan 

TRIBUNNEWS.COM, GIANYAR - THE Beginning of History! Bali United mengawali sejarah di pentas Liga Champions Asia dengan hasil fantastis.

Dalam debutnya melawan wakil Singapura Tampines Rovers di Stadion Dipta, Gianyar, tadi malam Bali United mencatat kemenangan cukup telak 3-1.

Kunci kemenangan Bali United dalam laga bergengsi ini adalah permainan cepat.

Coach Widodo yang memutuskan memarkir Kevin Brands, terlihat jelas ingin memaksimalkan kecepatan duo naturalisasi asal Belanda Irfan Bacdhim dan Stefano Lilipaly.

Lewat kecepatan mereka dengan dukungan Nick van der Velden, lini depan Bali United mampu mengeksploitasi pertahanan Tampines yang dihuni pemain-pemain uzur seperti Mustafic Fachrudin dan Daniel Bennet.

Baca: Angin Kemenangan Sudah Condong ke Bali United Sejak Awal

Baca: Kalah Telak, Pelatih Tampines Rovers Salahkan Lapangan Markas Bali United

Baca: Motivasi Irfan Bachdim Menginspirasi Hanis Saghara Cetak Gol

Baca: Bali United Siap Mengejutkan Chiangrai United di Kandangnya

Baca: Begini Cara Sylvano Comvalius Dukung Bali United di Liga Champions Asia

Tampines memakai lima pemain belakang, dengan tiga bek tengah dan dua full back. Namun pertahanan mereka tetap dibuat kocar-kacir oleh gencarnya serangan Bali United yang dijenderali Il Capitano Fadil Sausu.

Nyaris sepanjang laga di babak pertama Bali United mendominasi pertandingan.

Sejumlah peluang tercipta lewat umpan-umpan cepat ke jantung pertahanan lawan.

Halaman
12
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini